ISPtimes.com – Idol cantik Jennie BLACKPINK baru saja menjadi sorotan publik. Ya usai member BLACKPINK ini menghadiri Paris Fashion Week.
Jennie tengah mengunjungi Hawai karena ada acara fashion milik temannya Simon yang bertajuk” Jacques Muss Show.”
Seperti diketahui, acara milik Jacques Muss Show memamerkan koleksi outfit musim semi/panas edisi 2022.
Dikutip ISPtimes.com dari Instagram.com di akun @wkorea yang diunggah pada 10 Maret 2022, ini adalah pertama kalinya acara The Jacques Muss Spring/Summer collection yang digelar di luar Prancis.